Berita Lokal

  • Peringatan Hari Kesetiakawanan Nasional Tahun 2017

    08 Januari 2018 15:13:02 WIB Administrator
    Peringatan Hari Kesetiakawanan Nasional Tahun 2017
    Peringatan Hari Kesetiakawanan Nasional Tahun 2017 di Balai Desa Sendangsari (20/12) Dinas Sosial P3A Kab. Bantul mengadakan sarasehan dengan tema "Kesetiakawanan Sosial Nasional Pererat Keberagaman" di Balai Desa Sendangsari Pajangan Bantul, Sabtu malam (16/12/2017). Kepala Dinas Sosial ..selengkapnya

  • PePengajian Akbar Dan Sholawat Masjid Gede Al Amin Selo Jetis Sendangsari

    22 November 2017 22:47:57 WIB Administrator
    PePengajian Akbar Dan Sholawat Masjid Gede Al Amin Selo Jetis Sendangsari
    Wakil Bupati Bantul KH. Drs. Abdul Halim Muslih menghadiri pengajian Akbar dan Sholawat dalam rangka menyambut peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Jamaah Masjid Gede Al Amin Selo Jetis bersama Jam'iyyah Hadroh Madukuro (Majlis Simtuddurror Kunjuk Rosul) di Dusun Jetis RT 06 Sendangsari Pajangan Bantul, ..selengkapnya

  • Orgen Tunggal New GRS Di Kabrokan Kulon

    21 November 2017 23:54:48 WIB Administrator
    Orgen Tunggal New GRS Di Kabrokan Kulon
    Polsek Pajangan dipimpin langsung Kapolsek Pajangan AKP Suyanto, S.H. mengamankan kegiatan masyarakat Orgen Tunggal New GRS di Rumah Andi Susilo Dusun Kabrokan Kulon RT 03 Sendangsari Pajangan Bantul, Jumat malam (10/11/2017). Acara dilaksanakan dalam rangka merayakan hari ulang tahun ke 14 tahun ..selengkapnya

  • Khotmil Quran PP.Tarbiyatul Quran. Gupakwarak

    21 November 2017 23:29:43 WIB Administrator
    Khotmil Quran PP.Tarbiyatul Quran. Gupakwarak
    Pengajian Akbar Wisuda Khotmil Quran  Juz amma,Binadzri 30 Juz, Bilghoib 30 Juz, Angkatan ke IX Pondok Pesantren Tarbiyatul Quran di Dusun Gupakwarak RT 04 Sendangsari Pajangan Bantul, Sabtu malam (4/11/2017). Hadir dalam acara ini Wakil Bupati Bantul KH. Drs. Abdul Halim Muslih, Anggota ..selengkapnya

  • Pemberian campak dan rubella di posyandu Dwi putra kabrokan wetan

    07 September 2017 09:39:11 WIB
    Pemberian campak dan rubella di posyandu Dwi putra kabrokan wetan
    Sedangsari , 07/09/2017.. Hari ini Posyandu Dwi putra mengadakan kegiatan timbangan balita , lansia dan pemberian campak dan rubella. Kegiatan posyandu in dilaksanakan setiap tanggal 7 disetiap bulannya dirumah bapak dukuh Kabrokan Wetan dihadiri 27 balita yang ada dikabrokan wetan , sedangkan lansia ..selengkapnya

  • Semangat Gotong royong mbangun dusun kabrokan wetan

    03 September 2017 12:49:16 WIB
    Semangat Gotong royong mbangun dusun kabrokan wetan
    Sendangsari, Minggu 03/09/2017 , Dimulai dari titik obyek wisata Curug banyunibo warga masyarakat dusun kabrokan wetan memadati sepanjang jalan yang baru selesai dicor blog,untuk kerja bakti mberem mberem kanan kiri jalan. Kegiatan ini dikomando oleh bapak ketua LPMD dusun kabrokan wetan bapak Tumijo, ..selengkapnya

  • Sholat idul adha 1438 H dan penyembelihan hewan qurban dusun kabrokan wetan

    01 September 2017 10:20:12 WIB
    Sholat idul adha 1438 H dan penyembelihan hewan qurban dusun kabrokan wetan
    Sendangsari, Jumat 01/09/2017 warga Dusun kabrokan wetan melaksanakan shlot idul adha di masjid muqorrobin dimulai pukul 6:45 wib sampai pukul 7:15 wib. Imam dan Khotib oleh kaum kabrokan wetan amat Nachrowi,dalam khotbahnya menyampaikan untuk meningkatkan kesadaran  masyarakat untuk berqurban dan ..selengkapnya

  • Ratusan Jamaah Mangir Padati Masjid Fathul Huda

    01 September 2017 08:48:40 WIB
    Ratusan Jamaah Mangir Padati Masjid Fathul Huda
    Allahu Akbar. Alllahu Akbar. Allahu Akbar. Takbir berkumandang pagi ini, ratusan masyarakat dari Dusun Mangir Lor, Mangir Tengah dan Mangir Kidul berbondong-bondong mendatangi Masjid Fathul Huda yang terletak di Dusun Mangir Lor. Masjid Fathul Huda adalah satu-satunya masjid yang berdiri di Mangir. Bukan ..selengkapnya

KIRAB BUDAYA

Desa Wisata Mangir

Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung