Sendangsari, Bantul — Sebanyak 20 keluarga di Kalurahan Sendangsari menerima bantuan instalasi listrik dari Pemerintah Kalurahan Sendangsari yang bekerja sama dengan Bumdesma Pajangan Gemilang Sejahtera. Program ini merupakan bagian dari upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui pemerataan akses energi listrik.

Artikel Terkini

  • Musrenbang RKPD Tahun 2027 Kapanewon Pajangan

    27 Januari 2026 11:36:45 WIB L.R
    Musrenbang RKPD Tahun 2027 Kapanewon Pajangan
    Pajangan - Lurah beserta Pamong Kalurahan Sendangsari menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2027 tingkat Kapanewon Pajangan, yang diselenggarakan pada Selasa, 27 Januari 2026. Kegiatan Musrenbang RKPD ini menjadi forum strate... ..selengkapnya

  • Pertemuan Kader Kesehatan Kalurahan Sendangsari Bahas Penguatan Layanan Posyandu

    27 Januari 2026 10:14:26 WIB L.R
    Pertemuan Kader Kesehatan Kalurahan Sendangsari Bahas Penguatan Layanan Posyandu
    Sendangsari — Pemerintah Kalurahan Sendangsari melaksanakan Pertemuan Kader Kesehatan pada Selasa, 27 Januari 2026, bertempat di Posyandu Lestari I, Padukuhan Dadapbong. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WIB dan diikuti oleh kader kesehatan se-Sendangsari. Acara dibuka dengan sambutan tuan ruma... ..selengkapnya

  • Rapat Koordinasi Gapoktan Sendangsari

    23 Januari 2026 14:43:46 WIB L.R
    Rapat Koordinasi Gapoktan Sendangsari
    Pada Jumat, 23 Januari 2026, Gapoktan Sendangsari mengadakan rapat koordinasi bertempat di Bulak Jaten, Kalurahan Sendangsari. Kegiatan ini dihadiri oleh Ulu-ulu Sendangsari, BPP Pajangan, Jawatan Keamanan Kapanewon Pajangan, serta anggota Gapoktan Sendangsari.Rapat koordinasi ini bertujuan untuk me... ..selengkapnya

  • Serah Terima Pengurus Baru Desa Prima “Sendang Prima Sejahtera”

    23 Januari 2026 14:36:13 WIB L.R
    Serah Terima Pengurus Baru Desa Prima “Sendang Prima Sejahtera”
    Sendangsari (23/01/2026) – Pemerintah Kalurahan Sendangsari melaksanakan kegiatan Serah Terima Pengurus Baru Desa Prima “Sendang Prima Sejahtera” yang berlangsung di rumah ibu Marsidah. Kegiatan ini menjadi momentum pergantian kepengurusan sekaligus penguatan anggota Desa Prima Kal... ..selengkapnya

  • Survei Calon Lokasi Tarawih Keliling Pemkab Bantul

    20 Januari 2026 15:18:26 WIB L.R
    Survei Calon Lokasi Tarawih Keliling Pemkab Bantul
    Sendangsari — Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setda Kabupaten Bantul melaksanakan survei calon lokasi Tarawih Keliling di Masjid Al Muhtadin, Padukuhan Kayen,Sendangsari, Pajangan, Bantul pada Selasa, 20 Januari 2026. Kegiatan survei tersebut didampingi langsung oleh Lurah Sendangsari, Dur... ..selengkapnya

KIRAB BUDAYA

Desa Wisata Mangir

Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung