Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Pemerintah Kalurahan Sendangsari dengan BPJS Ketenagakerjaan

Bantul (06/01/2026) — Lurah Sendangsari menghadiri kegiatan Pengarahan Bupati Bantul tentang Pelaksanaan Pengelolaan Keuangan Kalurahan serta Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara Pemerintah Kalurahan Sendangsari dengan BPJS Ketenagakerjaan terkait penyelenggaraan jaminan ketenagakerjaan bagi sejumlah lembaga kalurahan dan tokoh masyarakat, meliputi RT, LPMK, Kader Kesehatan, Karang Taruna, FPRB, Linmas, serta Kaum Rois yang tersebar di seluruh padukuhan di Kalurahan Sendangsari.
Program jaminan ketenagakerjaan ini dialokasikan melalui anggaran PPBMP Tahun 2026. Dengan adanya jaminan tersebut, diharapkan para pelaksana kegiatan kemasyarakatan di tingkat Padukuhan dapat memperoleh perlindungan kerja yang layak, meningkatkan rasa aman dalam menjalankan tugas, serta mendorong semangat pengabdian dilingkungan masyarakat.
Artikel Terkini
-
Turut Berduka Cita untuk SMPN 1 Turi, Sleman
-
Kelas Ibu Hamil Desa Sendangsari
22 Februari 2020 18:19:33 WIBSabtu (22/2) kelas ibu hamil di aula Kantor Desa Sendangsari, acara ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan persiapan persalinan serta untuk mengetahui cara memberikan ASI yang benar. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Puskesmas Pajangan dengan mendapat dukungan dari Pemerintah Desa Sendangs... ..selengkapnya
-
Pendaftaran Panitia Pemungutan Suara Tinggal Dua Hari!
22 Februari 2020 18:04:20 WIBPendaftaran Panitia Pemungutan Suara (PPS) tinggal 2 hari lagi dan akan ditutup hari Senin (24/2). Sebagai bentuk pelayanan KPU Bantul menerima pendaftaran di hari Minggu sampai dengan pukul 16.00 WIB. PPS merupakan pelaksana pemilihan kepala daerah di tingkat desa. Untuk Itu dibutuhkan 3 orang PPS ... ..selengkapnya
-
Sosialisasi Tahapan Pemilihan Lurah Desa Sendangsari di Beji Wetan
22 Februari 2020 17:58:29 WIBSosialisasi tahapan pemilihan lurah di Dusun Beji Wetan Berbarengan dengan sossialisasi tahapan di Dusun Dadapbong dan kamijoro. Sama halya dengan sosialisasi yang dilaksanakan didusun Dadapbong dan Dusun Kamijor sosialisasi di Dusun Beji Wetan juga melibatkan warga dari tiga dusun yaitu Beji Kulon,... ..selengkapnya
-
Sosialisasi Tahapan Pemilihan Lurah Desa Sendangsari di Kamijoro
22 Februari 2020 17:51:47 WIBSosialisasi tahapan pemilihan lurah di Dusun Kamijoro Berbarengan dengan sossialisasi tahapan di Dusun Dadapbong dan Beji Wetan. Sama halya dengan sosialisasi yang dilaksanakan didusun Dadapbong Sosialisasi di Dusun Kamijoro juga melibatkan warga dari tiga dusun yaitu Kabrokan Kulon, Kabrokan Wetan ... ..selengkapnya
KIRAB BUDAYA
Desa Wisata Mangir
Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Lurah Sendangsari Tampil sebagai Narasumber Jogja Menyapa RRI Yogyakarta
- Selamat memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW
- Pamong Sendangsari Peringati Upacara Hari Desa Se-Kabupaten Bantul di Lapangan Trirenggo
- Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Lansia dan Misa Kudus
- Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Pemerintah Kalurahan Sendangsari dengan BPJS Ketenagakerjaan
- Syarat Dokumen Pengantar Nikah
- Penyerahan SPPT PBB 2026 kepada Dukuh Se-Kalurahan Sendangsari















