Berita Desa
-
JOB FAIR YOGYAKARTA
28 Februari 2020 09:49:16 WIBUntuk membantu pengguna tenaga kerja dalam mendapatkan tenaga kerja yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan, sehingga diharapkan para pencari kerja dan pengguna kerja dapat memanfaatkan kesempatan tersebut secara baik. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan pencari kerja dapat semakin mudah ..selengkapnya
-
Terakhir! Pembayaran PBB di Mangir Tengah
28 Februari 2020 04:37:08 WIBPelayanan mobil pajak keliling di Desa Sendangsari dibagi menjadi 2 dusun per hari. Seharusnya Kamis (27/2) kemarin melayani keliling di Dusun Mangir Tengah dan Mangir Kidul. Kenapa terakhir? Karena salah satu dari 2 dusun tersebut sudah lunas. Mangir Lor sudah lunas melakukan pembayaran PBB sehingga ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Lomba Desa di Dusun Sample Benyo
28 Februari 2020 00:36:06 WIB SULISYANTOSendangsari, (27/2) - Tim Juri lomba desa Se-Kabupaten Bantul kemarin siang Rabu, 26 Februari 2020, mengunjungi dusun sample Benyo dalam rangka menilai kegiatan Posyandu di dusun tersebut. Selama kunjungan tim juri beserta pendampingnya disambut oleh Dukuh Benyo beserta warga tokoh masyarakat ..selengkapnya
-
Karang Taruna SEJATI Memberikan Santunan Kepada Warga Kurang Mampu dan Disabilitas
27 Februari 2020 14:56:21 WIB SULISYANTOSendangsari – Sebagai bentuk kepedulian kepada warga masyarakat Sendangsari, Karang Taruna "SEJATI" sebagai organisasi kepemudaan Desa yang aktif dibidang sosial, pada hari kamis (27/2) memberikan santunan berupa beras kepada warga kurang mampu dan disabilitas di Desa Sendangsari. Kegiatan sosial ..selengkapnya
-
Selamat Purna Tugas Drs. Sambudi Riyanta
-
Purna Tugas Camat Kecamatan Pajangan
27 Februari 2020 11:06:52 WIBKamis, 27 Februari 2020 di pendopo kecamatan Pajangan telah diselenggarakan acara dalam rangka purna tugas Camat Kecamatan Pajangan, Bapak Drs.Sambudi Riyanta. Beliau menjabat Camat di Pajangan sejak tahun 2018 dan akan purna tugas pada tanggal 1 Maret 2020. Dalam acara tersebut hadir dari Forkompimca, ..selengkapnya
-
Mobil Pelayanan Pembayaran PBB Di Padukuhan Mangir Lor
26 Februari 2020 22:36:36 WIBDalam rangka mempermudah pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), pemerintah Daerah Kabupaten Bantul mempunyai program pelayanan pembayaran jemput bola dengan Mobil Keliling ke dusun-dusun. Pada hari Rabu, 26 Februari 2020 Mobil pelayanan ini bertempat di Dusun Mangir Lor, Sendangsari tepatnya dirumah ..selengkapnya
-
Sambutan Senyum Cantik untuk Penilaian Administrasi Dusun di Dalem Saryantan Mangir Kidul
26 Februari 2020 15:43:30 WIBPenilaian administrasi Dusun Mangir Kidul dalam Lomba Desa se-Kabupaten Bantul 2020 dilakulan di Pendapa Dalem Saryantan pada Rabu (26/2). Dalem Saryantan merupakan salah satu aset budaya di Mangir Kidul selain Petilasan Ki Ageng Mangir. Menuju Pendapa Dalem Saryantan disambut senyum ramah wanita-wanita ..selengkapnya
KIRAB BUDAYA
Desa Wisata Mangir
Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rapat Koordinasi Internal Pemerintah Kalurahan Sendangsari
- Sosialisasi Padat Karya Corblok Jalan di Padukuhan Mangir Kidul
- Sosialisasi Padat Karya Disnakertrans Pembangunan Talud di Padukuhan Gupakwarak
- Musrenbang RKPD Tahun 2027 Kapanewon Pajangan
- Pertemuan Kader Kesehatan Kalurahan Sendangsari Bahas Penguatan Layanan Posyandu
- Sebanyak 20 Keluarga di Sendangsari Menerima Bantuan Pemasangan Instalasi Listrik
- Rapat Koordinasi Gapoktan Sendangsari











