Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H
L.R 10 Agustus 2021 09:44:05 WIB
Sendangsari - Tahun baru Islam atau Tahun Baru Hijriah yang jatuh pada hari Selasa, 10 Agustus 2021 / 1 Muharram 1443 merupakan adalah hari yang penting bagi umat Islam karena menandai peristiwa penting yang terjadi dalam sejarah Islam.
Penanggalan Hijriah merujuk pada peristiwa migrasi atau hijrah yang dilakukan Rasulullah SAW dari Makkah menuju Madinah pada 622 Masehi. Peristiwa itulah yang menjadi titik awal penggunaan penanggalan Islam yang dikenal dengan kalender Hijriah.
Komentar atas Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H
Formulir Penulisan Komentar
KIRAB BUDAYA
Desa Wisata Mangir
Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SELAMAT TAHUN BARU 2026
- Kunjungan Belajar KWT Melati Benyo ke Kebun Plasma Nutfah Giwangan
- Imbauan Waspada Cuaca Extreme di Kalurahan Sendangsari
- Perayaan Natal di Gereja Santo Yakobus Pajangan
- Musyawarah Kalurahan Penetapan APBKal Tahun Anggaran 2026 Kalurahan Sendangsari
- Rapat Koordinasi dan Evaluasi RAPBKal Sendangsari tahun 2026
- Penerimaan Mesin Pemanen Padi Kepada Gapoktan Sendangsari
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
















