Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Pemerintah Kalurahan Sendangsari dengan BPJS Ketenagakerjaan

Bantul (06/01/2026) — Lurah Sendangsari menghadiri kegiatan Pengarahan Bupati Bantul tentang Pelaksanaan Pengelolaan Keuangan Kalurahan serta Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara Pemerintah Kalurahan Sendangsari dengan BPJS Ketenagakerjaan terkait penyelenggaraan jaminan ketenagakerjaan bagi sejumlah lembaga kalurahan dan tokoh masyarakat, meliputi RT, LPMK, Kader Kesehatan, Karang Taruna, FPRB, Linmas, serta Kaum Rois yang tersebar di seluruh padukuhan di Kalurahan Sendangsari.
Program jaminan ketenagakerjaan ini dialokasikan melalui anggaran PPBMP Tahun 2026. Dengan adanya jaminan tersebut, diharapkan para pelaksana kegiatan kemasyarakatan di tingkat Padukuhan dapat memperoleh perlindungan kerja yang layak, meningkatkan rasa aman dalam menjalankan tugas, serta mendorong semangat pengabdian dilingkungan masyarakat.
Artikel Terkini
-
Lurah Desa Hadiri Sosialisasi Pembuatan Sumur Dangkal untuk Irigasi Petani
09 Agustus 2019 13:15:34 WIBPagi ini, 9 September 2019 di rumah Bapak Tetepana Jaten dilaksanakan sosialisasi pembuatan sumur dangkal untuk irigasi petani. Kegiatan ini bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Dinas Pertanian Kabupaten Bantul dan diberikan bagi Kelompok Tani "Ngudi Rejeki" Jaten. Rencananya di Bulak Sawah Jate... ..selengkapnya
-
Ombudsman RI Perwakilan DIY Adakan Lomba Foto dan Video
09 Agustus 2019 13:06:43 WIBOmbudsman Republik Indonesia Perwakilan DIY adakan lomba foto dan video dengan tema ''Jogja Darurat Sampah?'' Ayo warga Desa Sendangsari ikut berpartisipasi. Batas akhir pengiriman karya tanggal 5 September 2019 dan akan diumumkan pemenangnya pada 14 September 2019 mendatang. Lomba ini merupakan sal... ..selengkapnya
-
28 UKM se-Pajangan Terima Hasil Penjualan Bantul Expo 2019
09 Agustus 2019 12:57:06 WIBKamis, 8 Agustus 2019 Panitia Bantul Expo yang dikoordinasikan oleh Kasi Ekbang LH Kecamatan Pajangan Jon Amrulloh sebagai penanggungjawab Bantul Expo 2019 mengumpulkan 28 UKM se-Pajangan. 28 UKM yang dikumpulkan adalah UKM yang ikut serta dalam pengisian Stand Kecamatan Pajangan pada Bantul Expo 20... ..selengkapnya
-
Ungkapan Dirgahayu Republik Indonesia Yang Benar Secara Bahasa
09 Agustus 2019 12:53:00 WIBSebentar lagi kita akan merayakan Hari Ulang Tahun Ke-74 Republik Indonesia. Pemerintah Desa beberapa waktu lalu mendapatkan Informasi tentang penulisan dan ungkapan yang benar menurut tata bahasa Indonesia yang benar. Monggo silahkan dicermati, jangan abaikan meskipun hanya masalah diksi (pilihan k... ..selengkapnya
-
Lomba Cipta Lagu Mars Pemda DIY dan Mars Satriya
09 Agustus 2019 12:41:18 WIBPemda DIY mengundang seluruh WNI ber-KTP DIY dan berdomisi DIY untuk berpartisipasi dalam Lomba Cipta Lagu Mars Pemda DIY dan Mars SATRIYA. Syarat, ketentuan, dan kelengkapan pendaftaran dapat dilihat pada tautan https://jogjaprov.go.id/pengumuman/detail/57-lomba-cipta-lagu-mars-pemda-diy-satriya at... ..selengkapnya
KIRAB BUDAYA
Desa Wisata Mangir
Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Lurah Sendangsari Tampil sebagai Narasumber Jogja Menyapa RRI Yogyakarta
- Selamat memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW
- Pamong Sendangsari Peringati Upacara Hari Desa Se-Kabupaten Bantul di Lapangan Trirenggo
- Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Lansia dan Misa Kudus
- Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Pemerintah Kalurahan Sendangsari dengan BPJS Ketenagakerjaan
- Syarat Dokumen Pengantar Nikah
- Penyerahan SPPT PBB 2026 kepada Dukuh Se-Kalurahan Sendangsari













