Rangkaian Merti Dusun di Dusun Panjangan
Satrio 17 Agustus 2019 11:54:27 WIB
Hari ini bertepatan dengan HUT RI ke 74 tanggal 17 Agustus 2019,selain memperingati Hari Kemerdekaan Dusun Panjangan hari ini sedang melaksanakan Merti Dusun, rangkaian acara hari ini senam massal atau senam bersama warga. Acara yang dilaksanakan pada pukul 08.00 WIB dengan 3 instruktur terlihat sangat meriah. Warga yang hadir didominasi ibu-ibu PKK Dusun Panjangan, namun semua lapisan warga juga terlihat hadir.
Acara senam massal didukung dengan setumpuk dorprize yang menggiurkan, dengan hadiah utama Sepeda Gunung, Emas 4gr, Televisi, dan Speaker Aktif yang disediakan oleh panitia bekerjasama dengan Astra (Honda) . Kehadiran musik organ tunggal pun menambah semarak acara pada siang harinya.
Komentar atas Rangkaian Merti Dusun di Dusun Panjangan
Formulir Penulisan Komentar
KIRAB BUDAYA
Desa Wisata Mangir
Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1446 H / 2025
- Selamat Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati 2025-2030
- Terima Kasih Bpk H. Abdul Halim Muslih dan Bpk. Joko B.Purnomo
- Rakord Guru PAUD Kalurahan Sendangsari di SPS Kenanga Gupakwarak
- Pertemuan Kader IMP Kalurahan Sendangsari
- Rapat Koordinasi Persiapan Peningkatan Kapasitas di Kalurahan Sendangsari
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
