PELATIHAN WEBSITE OLEH KKN UPN

Administrator 18 Juli 2018 09:19:07 WIB

Senin(16/7/2018), KKN UPN Yogyakarta,bertempat di aula Balai Desa Sendangsari, menyelenggarakan pelatihan website, pelatihan ini diselenggarakan 2 hari, senin-selasa (16-17 juli 2018) diikuti oleh beberapa anggota karangtaruna.

Dengan berkembangnya sistem informasi yang begitu cepat maka pemuda diharapkan mampu mengelola informasi dan menyebarluaskannya. Dalam mengelola Website diharapkan konsisten, aktif, akurat dalam menyampaikan informasi kepada warga masyarakat baik yang ada di dalam desa itu sendiri maupun warga yang berada di luar wilayah desa tersebut.

Pelatihan dilaksanakan dengan suasana kekeluargaan, pada dasarnya belajar bersama dan diskusi interaktif yang cair yang bisa disebut S3 (Santai, Serius & Sukses) sehingga tidak merasa canggung berinteraksi baik antar peserta maupun dengan Tim pemberi materi.

Salam. Semangat Makaryo Bangun Desa!

Komentar atas PELATIHAN WEBSITE OLEH KKN UPN

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

KIRAB BUDAYA

Desa Wisata Mangir

Subscribe Chanel Youtube Desa Sendangsari Bantul

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License